© 2021 - BentalaNews.ID with ❤️
Desa Kesumbo Ampai dan Kampung Adat Suku Asli Anak Rawa Penyengat memiliki nilai konservasi tinggi (NKT) yang masih terjaga meskipun terjadi penurunan kualitas.
Jumlah pengaduan kasus konflik tenurial di Indonesia berdasarkan status penanganannya sejak tahun 2015 hingga November 2023, tercatat 1.583 kasus. Dari jumlah tersebut, pengaduan terbanyak terjadi di tahun 2022, mencapai 142...
Pertemuan antar para pihak tersebut bukan kali pertama. Karena perasaan khawatir masyarakat atas pemasangan patok tapal batas oleh PT RAPP sepekan sebelumnya, akhirnya pertemuan itu pun digelar. Rasiman berharap mediasi...
Sejak tahun 2008, Desa ini sudah tidak gelap gulita di malam hari. Pemerintah Kabupaten Kampar membangun Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro (PLTMh) dengan kapasitas 30 kilowatt hour.
Sumber energi bersih dan terbarukan di alam ini sangat berlimpah. Khusus di Riau, ada energi matahari dan air yang bisa dimanfaatkan maksimal dan beriaya murah. Pemanfaatan energi baru terbarukan (EBT)...
Penangkapan dan penahanan 40 masyarakat adat Pekal oleh Polisi merupakan buntut dari konflik lahan antara masyarakat dengan perusahaan perkebunan PT Daria Dharma Pratama (DDP). Konflik ini sudah berlangsung lama, sejak...
Penangkapan dan penahanan 40 masyarakat adat Pekal oleh Polisi merupakan buntut dari konflik lahan antara masyarakat dengan perusahaan perkebunan PT Daria Dharma Pratama (DDP). Konflik ini sudah berlangsung lama, sejak...
Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) mengungkap lahan konsesi tambang nikel di Halmahera Tengah, Maluku berpengaruh terhadap luasan tutupan hutan. Dalam rentang waktu 10 tahun terakhir, sejak tahun 2001 hingga 2021,...
Pecinta Alam (KPA) EMC2 FMIPA Universitas Riau (Unri) merupakan salah satu unit kegiatan mahasiswa yang ada di kampus Unri, Kota Bertuah. Kalau banyak kampus menggunakan singkatan Mapala (Mahasiswa Pecintan Alam),...
zoonosis adalah penyakit menular yang melompat dari hewan ke manusia. Patogen zoonosis dapat berupa bakteri, virus atau parasit, atau mungkin melibatkan agen nonkonvensional dan dapat menyebar ke manusia melalui kontak...
SEEKOR bayi tapir (Tapirus indicus) dievakuasi oleh petugas Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Riau bersama petugas Balai Taman Nasional Tesso Nilo (BTNTN) dari Desa Gunung Melintang, Kecamatan Kuantan...
Areal PT. Kojo termasuk daerah perlintasan gajah Sumatera yang sebagian masih berupa hutan. Wilayahnya sangat cocok untuk tempat perlindungan satwa dan keanekaragaman hayati..
©2021 BentalaNews.id